Pembesar Quraisy yang paling memusuhi Nabi Muhammad adalaha abu Ubaidah

Berikut ini adalah pertanyaan dari windasri57355 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Dasar

Pembesar Quraisy yang paling memusuhi Nabi Muhammad adalaha abu Ubaidah bin amir bin jarrah
b ame bin ash bin wail
c abu jandal bin suhail bin amr
d amr bin hisyam​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:D.Amr Bin hisyam.

Penjelasan:'Amr bin Hisyam selalu memusuhi Rasulullah Muhammad dan menolak dakwah dan kenabiannya. Oleh karena itu Rasulullah Muhammad menyebutnya sebagai Abu Jahal (أبو جهل ') ( "Bapak Kebodohan").

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mamanputrabrayanpt dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 10 Feb 22