tuliskan 14, surat rasul Paulus​

Berikut ini adalah pertanyaan dari lenzz pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan 14, surat rasul Paulus​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Surat-surat Paulus adalah sebutan untuk kumpulan 14 kitab dalam Perjanjian Baru di Alkitab Kristen yang secara tradisional diyakini ditulis oleh Rasul Paulus, meskipun ada keraguan bahwa Surat Ibrani, yang tidak memuat nama penulis, termasuk kumpulan ini.[1][2][3]

Terdapat konsensus yang hampir universal dalam studi Perjanjian Baru modern di mana kepengarangan Paulus tidak terbantahkan pada kitab-kitab berikut:

Surat Roma

Surat 1 Korintus

Surat 2 Korintus

Surat Galatia

Surat Filipi

Surat 1 Tesalonika

Surat Filemon

Sejumlah surat lain yang memuat nama Paulus sebagai penulisnya masih diperdebatkan pada zaman modern ini:

Surat Efesus

Surat Kolose

Surat 2 Tesalonika

Surat 1 Timotius

Surat 2 Timotius

Surat Titus.

Sejumlah sarjana bahkan memberi label Surat Efesus, dan tiga surat penggembalaan (1 dan 2 Timotius, serta Titus)–- sebagai pseudepigrafa.[4][5][6]

Ada pula dua contoh surat pseudonymous (bukan ditulis oleh pengarang asli) yang memuat nama Paulus di luar Perjanjian Baru yaitu Surat Laodikea dan Surat 3 Korintus.

Surat Ibrani sebenarnya anonim, tidak memuat nama penulisnya, tetapi secara tradisional dianggap bagian tulisan Paulus. Bapa gereja Origenes dari Aleksandria menolak anggapan ini, melainkan menduga bahwa surat itu ditulis orang lain, meskipun isinya memuat ajaran asli Paulus.[7] Kebanyakan sarjana modern menerima bahwa surat itu bukan ditulis oleh Paulus dan mengusulkan berbagai kemungkinan tokoh sebagai pengarangnya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh whatismyname13 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 03 Apr 22