Teori masuknya agama dan kebudayaan Hindu Buddha ke Nusantara terdapat

Berikut ini adalah pertanyaan dari khalimadiyah652 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Dasar

Teori masuknya agama dan kebudayaan Hindu Buddha ke Nusantara terdapat teori aktif dan teori pasif. Adapun teori aktif dan tokoh yang mendukung teori tersebut yang benar adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

salah satu teori masuknya Hindu Buddha ke Nusantara adalah Teori Waisya, dikemukakan oleh N.J. Krom(Nicholas Johannes Krom) ,

penjelasan :

beliau yang berpendapat bahwa agama Hindu-Buddha masuk ke Indonesia dibawa oleh pedagang dari India. Agama tersebut bisa disebarkan dengan cara pernikahan, hubungan dagang, atau interaksi dengan penduduk setempat saat pedagang dari India bermukim untuk sementara waktu di nusantara.

mff kalau salah

semoga membantu k ^^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bunnymoon dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 26 Jan 22