Apa Fungsi Ka'bah Pada Masa Jahiliah?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nananghariyadi18 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa Fungsi Ka'bah Pada Masa Jahiliah?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kafir Jahiliyah menaruh berhala-berhala di dekat Ka'bah. Logika mereka dapat menjelaskan dengan kenyataan bahwa selama sejarahnya, Ka'bah dianggap sebagai tempat yang mulia dan penting di mata mereka. Berhala ini diletakan didekat Ka'bah, kemudian penduduk makkah diperintahkan untuk menyembahnya.

Penjelasan:

smoga membantu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cantikaagnesya dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 21 Aug 21