Berikut ini adalah pertanyaan dari Azhariruzilkawa9156 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Visi Misi MTs Bone dengan melihat pertimbangan seperti:
1. Guru PNS dan Honorer namun sebagian belum menjalankan tugas dengan baik bahkan sebagian masih kurang disiplin;
2. Pekarangan sekolah terlihat kotor dan kumuh;
3. Sebagian siswa ada yg bolos sekolah;
4. Beberapa kelas mengalami kerusakan terutama dibagian atap seng.
Visi:
1. Menjadikan MTs Bone sekolah yang unggul, bersih, dan berbudaya lingkungan
2. Menjadikan guru dan siswa disiplin
Misi
1. Meminta pemerintah daerah untuk melakukan sosialisasi terhadap guru agar disiplin
2. Melakukan sosialisasi dan penanaman rasa disiplin terhadap siswa
3. Menerapkan sistem 3R terhadap sampah
4. Memberikan tugas piket kebersihan sekolah terhadap guru dan siswa
5. Menggunakan dana yang ada untuk memperbaiki sekolah
Penjelasan:
Visi merupakan cita-cita yang diharapkan oleh suatu lembaga atau organisasi seperti sekolah dengan menimbang rumusan masalah yang ada, sedangkan misi merupakan hal-hal yang dapat menjadikan visi berhasil sesuai yang dituliskan.
Pelajari lebih lanjut:
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 06 Jul 22