Berikut ini adalah pertanyaan dari tatiacahyani27 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Diameter lingkaran (dalam cm) adalah bilangan bulat positif, dan diketahui luas lingkaran antara 10 cm² dan 100 cm² persegi. Banyak ukuran lingkaranyang berbeda yang mungkin adalah8. (opsi C)
Pembahasan
Luas lingkaran = ¼πd². Ambil π = 22/7, maka luas lingkaran adalah:
L = ¼ × 22/7 × d² = ½ × 11/7 × d² = 11/14 × d²
Kita tentukan pertidaksamaan dari luas terkecil dan terbesar yang diketahui. Ingat bahwa yang dicari adalah bilangan bulat positif.
10 ≤ 11/14 × d² ≤ 100
.... semua ruas dikalikan 14
⇒ 140 ≤ 11 × d² ≤ 1400
... semua ruas dibagi 11, ambil hasil baginya saja
... 140 : 11 = 12 sisa 8
... 1400 : 11 = 127 sisa 3
⇒ 12 ≤ d² ≤ 127
- Bilangan kuadrat terkecil yang lebih dari atau sama dengan 12 adalah 16 = 4².
- Bilangan kuadrat terbesar yang kurang dari atau sama dengan 127 adalah 121 = 11².
Dari 4 hingga 11, terdapat 11–4+1 = 8 bilangan bulat positif.
KESIMPULAN
∴ Banyak ukuran lingkaran yang berbeda yang mungkin adalah 8.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh henriyulianto dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 14 Oct 22