Berikut ini adalah pertanyaan dari Ekkowaw4122 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban: 210 kemungkinan kombinasi
Penjelasan:
Kombinasi adalah banyaknya kemungkinan dari r dari n tanpa memerhatikan urutannya) dengan syarat r ≤ n.
Dari soal sudah ada kata kunci kombinasi. Maka dari itu, gunakan rumus kombinasi untuk mencari kemungkinannya.
Rumus C (n,r) = n!/r!(n-r)! *terdapat beberapa cara menulis kombinasi, salah satunya penulisan yang saya gunakan
Pada soal diketahui n=10, r=6, maka:
C (10,6) = 10!/6!(10-6)!
= 10x9x8x7x6!/6!x4! (6! di pembilang dibagi 6! pada penyebut, sisa 4! di penyebut)
=10x9x8x7/4x3x2x1
=5040/24
=210
Jadi, jika mahasiswa akan diuji dengan isi 6 buku dari 10 buku, maka kemungkinan kombinasi 6 buku yang akan dijadikan bahan uji adalah 210 kombinasi.
Pelajari Lebih Lanjut
- Contoh soal kombinasi dengan cara penulisan lain: yomemimo.com/tugas/39038365
- Banyaknya kombinasi 8 unsur yang diambil dari 12 nomor urut berbeda: yomemimo.com/tugas/26010100
Detail Jawaban
Mapel : Matematika
Kelas : 12
Materi : Peluang kejadian majemuk
Kata kunci : peluang, kemungkinan, kombinasi, peluang kejadian majemuk
Kode soal : 2
Kode kategorisasi : 12.2.8
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh PoisonIvy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 09 Jul 21