Sebutkan jenis reklamasi berdasarkan pengadaannya!

Berikut ini adalah pertanyaan dari jourgen7092 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan jenis reklamasi berdasarkan pengadaannya!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jenis-jenis reklame bedasarkan pengadaannya adalah reklame komersial dan reklame non-komersial.

Reklame komersial

Reklame komersial adalah reklame yang sengaja dibuat sebagai kepentingan bisnis, supaya mendatangkan keuntungan yang lebih besar untuk pembuat reklamenya.

Reklame non-komersial

Reklame non-komersial adalah reklame yang dibuat sebagai kepentingan sosial dan menyampaikan informasi, mengajak, serta mengimbau untuk melakukannya sesuai dengan isi yang tertera pada reklame non-komersial itu.

Pembahasan

✎ Reklame adalah media yang digunakan dengan tujuan untuk menyampaikan, menawarkan, serta mempromosikan suatu produk atau jasa kepada khalayak ramai sesuai dengan isi reklamenya.

✎ Tujuan reklame adalah menyampaikan informasi tentang produk/jasa yang ada dalam reklame kepada khalayak ramai.

✎ Ciri-ciri reklame adalah: menyampaikan informasi dengan jujur dan bedasarkan kenyataan yang ada dengan bahasa yang singkat, padat, dan jelas, kemudian menggunakan gambar supaya menarik perhatian khalayak ramai, dan sifatnya terus-menerus, dalam arti penyampaiannya diulang-ualang.

✎ Reklame bedasarkan tujuan pengadaannya dibedakan menjadi 2 jenis, yaitu reklame komersial (untuk kepentingan bisnis supaya mendatangkan keuntungan sebesar-besarnya) dan reklame non-komersial (bukan untuk kepentingan bisnis tetapi lebih kearah menyampaikan pesan-pesan/edukasi kepada masyarakat).

✎ Contoh reklame bedasarkan media yang dibutuhkan adalah reklame audio (radio, televisi) dan reklame visual (iklan, spanduk, baliho, poster, brosur, embalase, banner).

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh novipricintana53 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 09 Jan 22