Tingkat kecanduan anak terhadap game pada gawai sudah berada pada taraf

Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tingkat kecanduan anak terhadap game pada gawaisudah berada pada taraf yang mengkhawatirkan.
Banyak peneliti yang berpendapat bahwa
kecanduan game disebabkan oleh kurangnya
pengawasan orangtua terhadap pemakaian gawai.
Manakah pernyataan berikut yang akan
memperlemah pernyatan peneliti tersebut?
(A) Kecanduan game pada gawai membuat
hubungan anak dengan orangtua menjadi
renggang.
(B) Anak-anak yang kecanduan game pada gawai
memiliki orangtua yang sibuk bekerja.
(C) Anak yang orangtuanya selalu mengendalikan
pemakaian gawai, tidak kecanduan game pada
gawai.
(D) Banyak anak yang kecanduan game pada
gawai diawasi secara ketat oleh orangtua.
(E) Anak-anak memilih bermain game pada gawai
seorang diri dibandingkan bersama orangtua.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

(B) Anak-anak yang kecanduan game pada gawai

memiliki orangtu yang sibuk bekerja

semoga membantu...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sofyanandi1978 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 28 Apr 22