Larutan di bawah ini yang isotonik dengan larutan urea, CO(NH₂)2

Berikut ini adalah pertanyaan dari aqilazaki1010 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Larutan di bawah ini yang isotonik dengan larutan urea, CO(NH₂)2 0,4 M pada suhu sama adalah .... (A) Larutan [Cr(NH3)5Cl]C12 0,6 M (B) Larutan Al2(SO4)3 0,1 M (C) Larutan glukosa 0,3 M (D) Larutan NaNO3 0,2 M (E) Larutan Na2SO4 0,1 M​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Larutan NaNO3 0,2M karena ia memiliki 2 ion saat terionisasi sehingga faktor van’t hoff nya 2, sehingga dapat dikalikan dengan M nya dan tekanan osmosis nya ketemu 0,4 yabg mana sama dengan urea 0,4 yang tidak bisa terionisasi karena bukan larutan elektrolit

P=P
M1RTI1=M2RTI2
0,4.1=0,2.2
Tekanan osmosisnya sama perbandingannya, 0,4 mOsm

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Rjuna dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 18 Nov 22