apabila populasi elang dan ular menurun disebabkan oleh pemburuan yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari bambangsudarmanto197 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apabila populasi elang dan ular menurun disebabkan oleh pemburuan yang sangat tinggi maka prediksilah apa yang akan terjadi ......buatlah prediksi apa yang terjadi pohon,padi,tikus,belalang,ulat bulu,ayam,katak,ular cobra,burung elangkalau jawab jangan ngasal ya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Apabila populasi elang dan ular turun maka populasi tikus semakin tinggi/banyak

Penjelasan:

Karena ular yg memangsa tikus lama kelamaan makin di buru akhirnya tikus semakin banyak jadi dengan tinggi nya populasi tikus dapat disimpulkan bahwa stok tanaman padi di sawah milik petani akan habis bila tidak ditangani lebih lanjut mengenai hama tikus

cara yg bisa di lakukan kembali oleh para petani adalah dengan melepaskan lagi pemangsa alami tikus yaitu ular kesawah dan bekerjasama dengan BKB setempat untuk mengembalikan populasi elang yg berkurang akibat di buru

RANTAI MAKANAN ADALAH SISTEM DI MANA ADA PRODUSEN,KONSUMEN TINGKAT PERTAMA HINGGA PUNCAK APABILA SALAH SATU DARI RANTAI MAKANAN PUNAH/TIDAK ADA PASTI RANTAI MAKANAN AKAN TIDAK SEIMBANG DAN AKHIRNYA TERJADI LEDAKAN POPULASI DAN JUGA BERKURANGNYA POPULASI SECARA SIGNIFIKAN

SEMOGA MEMBANTU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tyanhabibie007 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Jun 22