Apa hubungan pemilu dengan sistem pengawasan pemerintahan

Berikut ini adalah pertanyaan dari adisantosa2e pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa hubungan pemilu dengan sistem pengawasan pemerintahan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Apa hubungan pemilu dengan sistem pengawasan pemerintahan?

Pemilu adalah suatu proses pemilihan atau cara pemilihan yang dilakukan oleh pemerintah melalui KPU sedangakan sistem pengawasan pemerintah terhadap pemilu dinamakan dengan pengawas pemilu atau bawaslu. Lembaga pengawas pemilu juga berubah nomenklatur dari Panwaslak Pemilu menjadi Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu).

Pembahasan:

Pemilu atau yang biasa disebut dengan pemilihan umum adalah proses suatu milih memilih orang untuk dijadikan jabatan politik,salah satu contohnya yaitu presiden.

Kewenangan utama Pengawas Pemilu adalah mengawasi pelaksanaan tahapan Pemilu, menerima pengaduan, serta menangani kasus-kasus pelanggaran administrasi, pidana Pemilu dan kode etik.

Pelajari Lebih Lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang Tugas dan wewenang bawaslu yomemimo.com/tugas/2401622

#BelajarBersamaBrainly#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mohhan86 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Dec 22