Berikut ini adalah pertanyaan dari lopezlatif2021 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
izin menjawab
1.Tujuan pelayanan publik, baik di tingkat pusat maupun daerah, adalah memenuhi kebutuhan dan kepentingan masyarakat. Untuk mencapai tujuan tersebut, diperlukan pelayanan prima yang tercermin dari: kepedulian, keramahan, ketelitian, dan keteguhan hati.
2.Layanan sepenuh hati yang digagas oleh "PATRICIA PATTON" adalah suatu konsep yang menekankan pada kepuasan pelanggan. Pelayanan yang diberikan oleh perusahaan tidak hanya harus memenuhi kebutuhan pelanggan, tetapi juga harus memuaskan hati pelanggan. Hal ini dilakukan dengan meningkatkan kualitas pelayanan dan kepuasan pelanggan.
3.Ilmu Administrasi Publik lebih tepat dibanding Ilmu Administrasi Negara karena Ilmu Administrasi Publik mempelajari administrasi di sektor publik. Ilmu Administrasi Negara mempelajari administrasi di sektor negara. Administrasi di sektor publik dan negara berbeda karena sektor publik berurusan dengan hal-hal yang berhubungan dengan kepentingan umum, sedangkan sektor negara berurusan dengan hal-hal yang berhubungan dengan kepentingan negara.
Penjelasan:
- maaf jika salah dan kurang memuaskan
- tolong jadikan jawaban tercerdas
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yunjinatalia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 08 Jun 23