Faktor penyebab terjadinya perbedaan antara bioma tundra dan taiga secara

Berikut ini adalah pertanyaan dari knzzdaffa1480 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Faktor penyebab terjadinya perbedaan antara bioma tundra dan taiga secara klimatik adalah(1) curah hujan
(2) tekanan udara
(3) suhu
(4) keadaan awan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Faktor penyebab terjadinya perbedaan antara bioma tundra dan taiga secara

(1) curah hujan

(3) suhu

Tundra adalah bioma yang terdapat di lingkungan dengan suhu rendah, yaitu di bumi bagian sebelah utara dan di puncak gunung yang tinggi. Pada Tundra pertumbuhan pohon tertutup oleh suhu yang dingin. Taiga merupakan bioma berupa hutan dengan satu spesies seperti pinus atau konifer yang terdapat di daerah dingin bumi belahan utara. Jadi, faktor penyebab terjadinya perbedaan antara bioma tundra dan taiga secara klimatik adalah curah hujan dan suhu.

  • Kelas: 12
  • Mapel: SBMPTN
  • Bab: Tes kemampuan dan potensi akademik
  • Kode: 24
  • Kata Kunci: sbmptn, ujian masuk perguruan tinggi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hendrap dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 15 Apr 19