Apa yang menyebabkan suhu matahari tidak terlalu panas bagi makhluk

Berikut ini adalah pertanyaan dari jamilahlilah178 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa yang menyebabkan suhu matahari tidak terlalu panas bagi makhluk hidup bumi?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Suhu matahari tidak terlalu panas bagi makhluk hidup bumi karena atmosfer bumi yang berfungsi sebagai pelindung. Atmosfer bumi terdiri dari beberapa lapisan yang mampu menahan radiasi panas matahari dan menghambat efek rumah kaca sehingga suhu tidak terlalu panas dan stabil. Selain itu, pengaruh rotasi dan revolusi bumi juga mempengaruhi suhu di berbagai wilayah di bumi.

Hope this helps!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh stefanaldrich123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 23 Jul 23