Kemajuan peradaban Islam pada masa keemasannya di zaman klasik disebabkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari tiktokbulecewek pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kemajuan peradaban Islam pada masa keemasannya di zaman klasik disebabkan oleh beberapafaktor. Diantaranya, yaitu terjadinya asimilasi antara bangsa Arab dengan bangsa lain, gencarnya

gerakan penerjemahan, penertiban pemerintahan, dan stabilitas pertumbuhan ekonomi serta

politik. Jelaskan perilaku positif apa saja yang bisa diwujudkan oleh generasi muda Islam milenial

saat ini, sebagai cerminan keteladanan terhadap kemajuan peradaban Islam di dunia tersebut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Contoh perilaku positif yang bisa diwujudkan oleh generasi muda Islam milenial saat ini, sebagai cerminan keteladanan terhadap kemajuan peradaban Islam di dunia, adalah:

  • Mengupload konten-konten berbau Islam di media sosial
  • Lebih mengutamakan aplikasi berbasis syariah
  • Mendukung UKM atau perusahaan yang memiliki unsur keislaman.
  • Menghindari riba dan melakukan segala transaksi keuangan berbasis syariah.
  • Saling membantu antar sesama muslim yang kesusahan di dunia.
  • Tidak memusuhi agama lain dan saling toleransi.

Pembahasan

Generasi muda memberikan pengaruh bagaimana suatu negara kelak berkembang. Jika generasinya berprestasi maka, beberapa tahun ke depan negara tersebut dapat tumbuh dengan baik. Sebaliknya jika memiliki generasi yang berakhlak buruk, maka negara tersebut akan mengalami keterpurukan. Sehingga diperlukan generasi muda islami yang memiliki karakter seperti Rasulullah namun tetap mengikuti perkembangan jaman. Sehingga negara dapat berkembang baik namun tetap berasaskan Al-Quran dan Hadist.

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang generasi muda yang menjadikan negaranya super power yomemimo.com/tugas/9867477

2. Materi tentang generasi muda yang menjadi suri tauladan yomemimo.com/tugas/21044740

3. Materi tentang tugas generasi muda untuk membangun negaranya yomemimo.com/tugas/4248978

Detil jawaban

Kelas : 7

Pelajaran : Agama

Kategori : Bab 4 - perilaku terpuji

Kode : 7.14.4

#AyoBelajar #SPJ2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh YuniarFakhruNisa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 03 Jul 23