Kemajuan di bidang pertanian, misalnya penggunaan agrochemicals dapat mengganggu keseimbangan

Berikut ini adalah pertanyaan dari hendrawandwi983 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kemajuan di bidang pertanian, misalnya penggunaan agrochemicals dapat mengganggu keseimbangan ekosistem pertan ian bahkan lebih luas lagi. Jelaskan dengan memberikan contoh.Dijawab ringkas saja

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penggunaan bahan tersebut akan menyebabkan turunnya populasi hewan di sekitar lahan tersebut sehingga rantai makanan terganggu > keseimbangan ekosistem terganggu karena kurangnya diversitas mahkluk hidup karena ada istilah diversity is stability

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vlonelipexe dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Jun 21