bagaimana sejarah lahirnya pancasila?tulislah dengan bahasa mu sendiri!

Berikut ini adalah pertanyaan dari miaamelianur pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimana sejarah lahirnya pancasila?tulislah dengan bahasa mu sendiri!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sejarah lahirnya Pancasila diawali dari terbentuknya BPUPKI. Pada sidang BPUPKI 1 Juni 1945 Ir. Soekarno menyampaikan gagasan dasar negaranya dan memperkenalkan istilah Pancasila. Hasil usulan gagasan kemudian dikaji lebih mendalam oleh Panitia Sembilan. Tanggal 22 Juni 1945 Panitia Sembilan berhasil merumuskan dasar negara yang dikenal dengan Piagam Jakarta. Pada tanggal 18 Agustus 1945 PPKI mengesahkan UUD 1945 termasuk Pancasila yang termaktub di dalam Pembukaan UUD 1945.

Pembahasan

Lahirnya Pancasila telah melewati proses sejarah yang sangat panjang. Dimulai dari sidang BPUPKI hingga pengesahan oleh PPKI. Rincian sejarah lahirnya Pancasila adalah sebagai berikut :  

  1. 1 Maret 1945, BPUPKI resmi dibentuk guna membahas bentuk dasar negara Indonesia.
  2. 29 Mei 1945, Moh. Yamin menyampaikan gagasan dasar negara dengan cara tertulis dan secara lisan pada sidang BPUPKI.
  3. 31 Mei 1945, giliran Mr. Soepomo menyampaikan gagasannya.
  4. 1 Juni 1945, Ir. Soekarno menyampaikan gagasan dasar negaranya
  5. 1 Juni 1945, dibentuk Panitia Sembilan guna mensistematikan gagasan dasar negara yang sebelumnya diproklamirkan oleh Ir. Soekarno yang nantinya akan menghasilkan Pancasila yang tertuang dalam Piagam Charter.
  6. 22 Juni 1945, Panitia sembilan menghasilkan rumusan dasar negara yang dikenal dengan Jakarta Charter atau Piagam Jakarta
  7. 7 Agustus 1945, BPUPKI telah selesai melaksanakan tugasnya dan dibubarkan, kemudian diganti dengan PPKI.
  8. 7 Agustus 1945, dibentuknya PPKI guna mempersiapkan kemerdekaan Indonesia
  9. 18 Agustus 1945, PPKI mengesahkan Pancasila di dalam badan UUD 1945 yang diambil dari piagam charter dengan perubahan pada bunyi sila pertama menjadi Ketuhanan Yang Maha Esa.
  10. 29 Agustus 1945, PPKI telah selesai melaksanakan tugasnya dan kemudian dibubarkan.

Detail Jawaban

Kelas          : X, XI, XII

Mapel         : Belajar dari Rumah

Bab            : Umum

Kode          : -

#AyoBelajar

Sejarah lahirnya Pancasila diawali dari terbentuknya BPUPKI. Pada sidang BPUPKI 1 Juni 1945 Ir. Soekarno menyampaikan gagasan dasar negaranya dan memperkenalkan istilah Pancasila. Hasil usulan gagasan kemudian dikaji lebih mendalam oleh Panitia Sembilan. Tanggal 22 Juni 1945 Panitia Sembilan berhasil merumuskan dasar negara yang dikenal dengan Piagam Jakarta. Pada tanggal 18 Agustus 1945 PPKI mengesahkan UUD 1945 termasuk Pancasila yang termaktub di dalam Pembukaan UUD 1945.
Pelajari juga tentang usulan dasar negara menurut Mohammad Yamin, Soepomo, dan Ir. Soekarno, baca di https://brainly.co.id/tugas/5148190 Pelajari juga tentang tugas BPUPKI, baca di https://brainly.co.id/tugas/11639203  
Pembahasan
Lahirnya Pancasila telah melewati proses sejarah yang sangat panjang. Dimulai dari sidang BPUPKI hingga pengesahan oleh PPKI. Rincian sejarah lahirnya Pancasila adalah sebagai berikut :  1 Maret 1945, BPUPKI resmi dibentuk guna membahas bentuk dasar negara Indonesia.
29 Mei 1945, Moh. Yamin menyampaikan gagasan dasar negara dengan cara tertulis dan secara lisan pada sidang BPUPKI.
31 Mei 1945, giliran Mr. Soepomo menyampaikan gagasannya.
1 Juni 1945, Ir. Soekarno menyampaikan gagasan dasar negaranya
1 Juni 1945, dibentuk Panitia Sembilan guna mensistematikan gagasan dasar negara yang sebelumnya diproklamirkan oleh Ir. Soekarno yang nantinya akan menghasilkan Pancasila yang tertuang dalam Piagam Charter.
22 Juni 1945, Panitia sembilan menghasilkan rumusan dasar negara yang dikenal dengan Jakarta Charter atau Piagam Jakarta
7 Agustus 1945, BPUPKI telah selesai melaksanakan tugasnya dan dibubarkan, kemudian diganti dengan PPKI.
7 Agustus 1945, dibentuknya PPKI guna mempersiapkan kemerdekaan Indonesia
18 Agustus 1945, PPKI mengesahkan Pancasila di dalam badan UUD 1945 yang diambil dari piagam charter dengan perubahan pada bunyi sila pertama menjadi Ketuhanan Yang Maha Esa.
29 Agustus 1945, PPKI telah selesai melaksanakan tugasnya dan kemudian dibubarkan.
Pelajari juga tentang hasil sidang PPKI, baca di https://brainly.co.id/tugas/6724033
Detail Jawaban
Kelas          : X, XI, XII
Mapel         : Belajar dari Rumah
Bab            : Umum
Kode          : -
#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tessy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 13 Jul 20