besi kita jumpai dalam wujud padat pada suhu ruangan (25°C)

Berikut ini adalah pertanyaan dari Emmillea pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

besi kita jumpai dalam wujud padat pada suhu ruangan (25°C) Apakah wujud nya pada suhu 1225°C dan 1600°C? mengapa demikian?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pada suhu ruanganatau25 derajat Celcius, kita akan menemui besidalam keadaanpadat. Pada suhu 1225hingga1600 derajat Celcius, wujud dari besi adalah cairan. Besi akan berwujud cairan pada suhu tersebut karena titik leleh besi berada pada 1538 derajat Celcius.

Pembahasan

Besi adalah salah satu bahan keras buatan yang sangat umum kita temukan di kehidupan sehari-hari. Namun, bentuk dari besi yang paling umum kita temukan adalah berbentuk padat. Besi juga bisa kita lelehkan hingga menjadi cairan pada suhu di atas 1538 derajat Celcius. Salah satu bentuk pemanfaatan besi dalam wujud cairan ini adalah ketika kita ingin membuat suatu karya seni dengan teknik cor atau teknik cetak.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang perbedaan titik leleh dan titik didih yomemimo.com/tugas/1289687

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sebastiandennis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Nov 22