jelaskan rukun khiyar

Berikut ini adalah pertanyaan dari iltap pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan rukun khiyar

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

memilih

Penjelasan:

Apa itu khiyar?

Secara bahasa, khiyar berarti memilih, menyisihkan, atau menyaring. Artinya, khiyar adalah memilih atau menentukan sesuatu yang paling baik di antara dua atau lebih pilihan yang ada. Dalam jual beli, makna khiyar dapat diartikan sebagai hak untuk menentukan apakah perjanjian jual beli mau diteruskan atau dibatalkan.

Ada beberapa jenis khiyar yang perlu Anda ketahui sebelum menjalankan proses jual beli, tiga di antaranya adalah Khiyar Majelis, Khiyar Syarat, dan Khiyar Aib.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh iyepemalang dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 17 Jul 21