Berikut ini adalah pertanyaan dari galeng10 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
oleh Pemerintahan Supradesa.
a. Berdasarkan paparan diatas bagaimana pandangan saudara terkait hal tersebut ?
b. Jelaskan menurut saudara apakah pengelolaan sumber pendapatan desa oleh pemerintahan
supradesa merupakan wujud dari implementasi kebijakan desentralisasi fiskal?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Sebelum adanya UU No. 6 Tahun 2014hasil pendapatan desa di kelola olehpemerintahan supradesa dikarenakan belum ada aturan dan gaji untuk perangkat atau supradesa oleh karena itu asset dari desa di olah oleh supradesa. Kemudian UU No.6 Tahun 2014 ada dan kemudian asset tersebut dikelola bersama dan nantinya menjadi pendapatan desa setempat. Namun harus transparansi juga biar tidak terjadinya korupsi ditingkat desa dan masyarakat harus ikut memantau dari hasil pengelolaan asset desa. Pengelolaan sumber pendapatan desa oleh pemerintahan supradesa juga merupakan implementasi dari kebijakan desentralisasi fiskal.
Pembahasan:
Supradesa adalah seseorang yang mempunyai kewenangan dalam men sukseskan pembangunan desa dengan cara memonitoring daerah di wilayahnya. Hal ini yang dimaksud dalam pengertian diatas bahwa supradesa adalah pejabat atau perangkat desa mulai dari kepala desa, sekertaris desa sampai jajaran paling bawah.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut materi tentang tugas pemerintahan desa yomemimo.com/tugas/2004410
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mohhan86 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 17 Sep 22