kelembagaan/organisasi K3 dan keahlian K3​

Berikut ini adalah pertanyaan dari hermanpgsd0012 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kelembagaan/organisasi K3 dan keahlian K3​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kelembagaan

Sekumpulan jaringan dan relasi sosial yangmelibatkan orang, memiliki tujuan tertentu, norma danstruktur

Aspek kelembagaan ada 2

Aspek kultural : menyangkut jiwa, nilai, aturan,gagasan, kebutuhan, orientasi

Aspek struktural : Struktur, peran, tujuan, hubunganantar peran, otorita

Keahlian (Capability)

adalah kemampuan seseorangdidasarkan atas pendidikan dan pelatihan yang dimiliki

LEMBAGA K3 ANTARA LAIN :

• DEWAN K3 NASIOMAL (DK3N)

• PANITIA PEMBINA KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (P2K3)

• ASOSIASI AHLI KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (A2K3)

• ASOSIASI AHLI K3 KONSTRUKSI (A2K4)

• IKATAN AHLI KESELAMATAN KERJA INDONESIA (IAKI)

• ASOSIASI PELATIHAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA

• ASOSIASI PERUSAAAN INSPEKSI TEKNIK INDONESIA (APITINDO)

• LEMABAGA KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA INDONESIA (LK3I)

• HIMPUNAN HYGIENE PERUSAHAAN DAN KESEHATAN KERJA (HIPERKASI)

• IKATAN DOKTER KESEHATAN KERJA INDONESIA (IDKI)

• PERSATUAN DOKTER OKUPASI INDONESIA (PERDOKI)

• KONSIL NASIONAL K3 INDONESIA (KNKI)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nayaafiff dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Sep 22