Bagaimana penulisan tanda petik pembuka dan tanda petik penutup pada

Berikut ini adalah pertanyaan dari floren22963178 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimana penulisan tanda petik pembuka dan tanda petik penutup pada pasangan tanda petik​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tanda petik pembuka dan tanda petik penutup pada pasangan tanda petik itu ditulis sama tinggi di sebelah atas baris.

Tanda petik (") dapat digunakan sebagai pengganti idem atau sda. (sama dengan di atas) atau kelompok kata di atasnya dalam penyajian yang berbentuk daftar.

JGN LUPA KASIH BINTANG 5 , JAWABAN TERCERDAS DAN DI FOLLOW JUGA YA..... MAKASIH

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh azzahrachaira09 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Dec 21