Organisme atau prosedur kerja di bidang teknis Perpustakaan?

Berikut ini adalah pertanyaan dari kusmiaticici54 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Organisme atau prosedur kerja di bidang teknis Perpustakaan?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Seorang pustakawan diberi tugas dan tanggung jawab untuk melaksanakan pengelolaan dan pelayanan perpustakaan. Pustakawan bertanggung jawab atas pengelolaan koleksi perpustakaan, baik buku, jurnal, majalah, buletin, maupun dokumen lainnya seperti CD dan DVD.

•Melayani peminjaman buku-buku.

•Melayani pengembalian buku-buku yang telah dipinjam.

•Memberikan pelayanan bimbingan belajar.

•Mengadakan pembinaan minat baca.

•Memberikan bantuan informasi kepada semua pihak.

•Menyusun koleksi/ bahan-bahan pustaka menurut peraturan yang berlaku

Penjelasan:

semoga membantu tolong jadiin jawaban tercerdas♡

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Hanna338 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Mar 22