Berikut ini adalah pertanyaan dari alviansetiyanto8521 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Kualitas sumber daya manusia yang harus di hasilkan dari pendidikan di masa depan adalah yang memiliki 3 ciri-ciri yaiti: a. Menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi, b. Memiliki kreativitas, c. Memiliki solodaritas. Jelaskan secara singkat masing-masing ciri-ciri tersebut. .
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan beserta Jawaban :
a. menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi.
- artinya : kita harus mengetahui tentang pelajaran ilmu pengetahuan dan tentang pelajaran tentang teknologi.
- ilmu pengetahuan : kita mempelajari tentang sejarah, peristiwa, dan lainya
- teknologi : kita harus mengetahui teknologi masa kini apa dan komponen dalam teknologi tersebut
b. memiliki kreativitas.
- artinya : kita harus kreativ dalam segala hal
- contoh kreativ : kita kreativ dalam membuat suatu karya.
c. memiliki solidaritas.
- artinya : solidaritas adalah saling percaya antara para anggota dalam satu kelompok/komunitas.
- contoh : saling percaya.
Detail Jawaban
mapel : IPS
kelas : 7 dan lainya
semester : 1-2
kata kunci : ilmu pengetahuan, kreativitas, solidaritas
kategori :-
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Erpramzz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 02 Aug 22