QUIZZZ!!!!!!sebutkan tahap - tahap masa pubertas​

Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Dasar

QUIZZZ!!!!!!

sebutkan tahap - tahap masa pubertas​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Tahap-tahap masa pubertas terbagi 3 yaitu sebagai berikut;

1. Prapubertas. Yaitu periode sekitar 2 tahun sebelum pubertas ketika anak pertama kali mengalami perubahan fisik yang menandakan kematangan seksual.

2. Pubertas. Merupakan titik pencapaian kematangan seksual, ditandai dengan keluarnya darah menstruasi pertama kali pada remaja putri sedangkan pada remaja putra indikasi seksualitasnya kurang jelas.

3. Pascapubertas. Merupakan periode 1 sampai 2 tahun setelah pubertas, ketika pertumbuhan tulang telah lengkap dan fungsi reproduksi nya terbentuk dengan cukup baik.

#AyoBelajar

Penjelasan:

Semoga membantu dan bermanfaat

Answer By : @XxFadilxX

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh XxFadilxX dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 19 May 22