QUIZ1. Karya kolase adalah...2. Karya montase adalah...3. Bagaimana cara membuat

Berikut ini adalah pertanyaan dari JemimaSMSitio pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Dasar

QUIZ1. Karya kolase adalah...
2. Karya montase adalah...
3. Bagaimana cara membuat karya aplikasi?
4. Bagaimana cara membuat karya mozaik?
5. Apa yang harus kita persiapkan untuk membuat karya montase?
6. Karya mozaik adalah...
7. Kolase, montase, mozaik. Mereka semua memiliki kesamaan, yaitu...
8. Menurutmu, apa saja bahan bahan yang digunakan untuk membuat aplikasi?
9. Apa saja yang kamu bisa buat dengan karya montase?
10. Sebutkan karya karya yang sudah kamu buat dengan karya aplikasi!

PLS BANTUIN POINT NYA GEDE​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Kolase adalah salah satu teknik seni dengan menempelkan berbagai macam unsur ke dalam satu frame, sehingga menghasilkan karya seni baru.

2. montase adalah karya seni yang menempelkan dua gambar baru atau lebih.

3. a. Memilih sebuah desain dan bahan kain. ...

b. Gambar atau jiplak desain pada selembar. kertas. ...

c. Jiplak pola yang sudah dipotong pada kain yang akan menjadi aplikasi. ...

d. Siapkan bahan dasar untuk menempelkan aplikasi.

e. Tempelkan aplikasi (pola kain yang sudah dipotong) pada bahan dasar.

4. a. Persiapkan alat dan bahan yang diperlukan. ...

b. Tentukan bidang atau alas yang akan digunakan. ...

c. Menggambar sketsa yang diinginkan. ...

d.Oleskan lem pada sketsa yang telah dibentuk. ...

e. Tempel potongan bahan pada bidang atau alas. ...

f. Tunggu sampai lem yang tadi digunakan mengering. ...

5. a. Gunting.

b. Lem perekat.

c. Buku gambar atau kertas HVS untuk menempelkan gambar.

d.Crayon atau pensil warna.

e. Cutter.

f. majalah/tabloid.

g. Koran.

h. kalender.

6. Mozaik adalah karya seni rupa dua atau tiga dimensi yang menggunakan material seperti kaca, keramik, atau media lain yang dipotong-potong atau sudah berbentuk potongan kemudian disusun dengan ditempelkan pada bidang sehingga menghasilkan pola, gambar, atau lukisan yang bernilai.

7. Persamaan antara karya seni rupa kolase, montase, aplikasi, dan mozaik yakni keempatnya sama-sama dibuat menggunakan teknik tempel. Bahan-bahan yang ditempelkan pada karya tersebut bisa beragam. Misalnya kertas warna, kain, biji-bijian, daun kering, kaca, keramik, hingga cangkang telur.

8. ( Maaf kurang Tau )

9. Sebagai contoh dalam hasil karya montase yakni sebuah gambar rumah yang berasala dari bahan majalah bekas yang sudah dipotong-potong dan cuma diambil gambar rumahnya saja, lalu ditempelkan pada permukaan alas gambar.

10. ( Kurang tau juga )

Penjelasan:

Yang no 8 dan 10 maaf ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hasnaya26 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 25 May 22