Pasangan yang tepat antara gangguan pada organ peredaran darah dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari iga49181 pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Dasar

Pasangan yang tepat antara gangguan pada organ peredaran darah dan penyebabnya terdapat pada . . . Gangguan Penyebab A Sklerosis = Pengerasan pembuluh nadi B Anemia= Sel darah merah tidak normal C Leukimia = Kekurangan hemoglobin dalam darah D Talasemia = Jumlah sel darah putih dalam darah meningkat drastis​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A,skerosis

Penjelasan:

Maaf ya kakak kalau salah

Soalnya aku baru kelas 2

Jadikan jawaban terbaik kak Cantik/Abang ganteng

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh royania198 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Mar 22