Sebutkan lima sikap yang baik ketika melakukan wawancara​

Berikut ini adalah pertanyaan dari jenokarnoto pada mata pelajaran SBMPTN untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan lima sikap yang baik ketika melakukan wawancara​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

- Mengucapkan salam dan perkenalan.

- Menyampaikan tujuan kepada narasumber.

- Berperilaku sopan kepada narasumber.

- Menyiapkan peralatan (alat tulis, alat perekam, dll)

- Setelah selesai melaksanakan sesi tanya jawab, ucapkan terimakasih dan meminta maaf apabila telah mengganggu waktu narasumber.

Penjelasan:

SEMOGA MEMBANTU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh davinadav901 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 19 Dec 21