Berikut ini adalah pertanyaan dari chaffin2100 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Berikut ini adalah perandari Mohammad Hatta dalamproses perumusan naskah proklamasi kemerdekaan.
- Menyumabang kalimat pertama dalam teks proklamasi yang berbunyi "Hal-hal yang mengenai pemindahan kekuasaan dan lain-lain diselenggarakan dengan saksama dan dalam tempo sesingkat-singkatnya".
- Menandatangani naskah proklamasi dengan Soekarno.
- Mohammad Hatta mendampingi Soekarno selama pembacaan teks proklamasi berlangsung.
Pembahasan:
Mohammad Hatta lahir di Bukittinggi pada tanggal 12 Agustus 1902 dan meninggal pada 14 Maret 1980. Mohammad Hatta merupakan salah satu toko negarawan dan juga menjabat sebagai wakil presiden pertama di Indonesia. Mohammad Hatta dan Soekarno memiliki peran penting dan sentral dalam perjuangan kemerdekaan Indonesia dari penjajahan Belanda, sekaligus juga mempoklamirkan kemerdekaan pada tanggal 17 Agustus 1945. Sealin itu juga, Mohammad Hatta menjabat sebagai Perdana Menteri dalam kabinet Hatta I, Hatta II dan di masa Republik Indenesia Serikat.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang Mohammad Hatta dapat disimak di yomemimo.com/tugas/5884208
#BelajarBersamaBrainly #SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Syubbana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 13 Aug 22