1. Nilai yang terkandung pada sila kelima Pancasila adalah... a. Menghormati

Berikut ini adalah pertanyaan dari duarkuluk pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Nilai yang terkandung pada sila kelima Pancasila adalah...a. Menghormati pemeluk agama lain
b. Cinta tanah air
c. Menciptakan rasa adil yang merata
d. Menerima hasil musyawarah dengan lapang dada

2. Perhatikan pernyataan berikut !
1) Berani melawan kolonialisme dan imperialisme
2) Membangun saluran air
3) Rela berkorban demi dirinya sendiri
4) Memberantas perompak
Sikap kepahlawanan yang dimiliki oleh Raja Purnawarman ditunjukkan oleh nomor...
a. 1 dan 2
b. 2 dan 4
c. 3 dan 4
d. 1 dan 4

3. Contoh sikap kepahlawanan dalam kehidupan sehari – hari dapat diwujudkan dengan cara...
a. Bekerja keras
b. Bekerja sesuka hati
c. Mengandalkan orang lain
d. Mengandalkan keberuntungan

Yang benar dan ga ngasal dijadikan jawaban tercerdas.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.menciptakan rasa adil yang merata

2.1 dan 2

3.bekerja keras

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bellindalauravalerie dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Mar 22