B S. 4. Pilihlah B jikapernyataanbenar dan S jikapernyataan salah.

Berikut ini adalah pertanyaan dari ahidbadrudin25 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

B S. 4. Pilihlah B jikapernyataanbenar dan S jikapernyataan salah.No Pernyataan
1. Kedaulatan berarti kekuasaan tertinggi di tangan rakyat.
2. Kedaulatan bersifat asli, artinya kekuasaan tidak dibatasi oleh kekuasaan lain.
3. Kedaulatan ke dalam, artinya negara berhak mengatur dan menyusun pemerintahannya sendiri.
4. Kekuasaan dipisahkan menjadi eksekutif, legislatif, dan yudikatif adalah teori dari JJ. Rouseau.
5.Teori kedaulatan hukum muncul sebagai reaksi terhadap kekuasaan Raja yang absolut. ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. b

2.b

3. b

4.s

5 s

Penjelasan:

4. itu teori punya pak Montesquieu

5. Kedaulatan hukum itu kedaulatan yang berasal dari hukum yang berlaku di suatu negara.

Hukum di atas segalanya. Hukum dipandang sebagai sumber dari segala sumber kekuasaan dalam negara.

nah kalo teori kedaulatan raja, menganggap raja sebagai wakil Tuhan atau titisan dewa yang bertugas untuk mengurus segala hal menyangkut kehidupan duniawi. Kekuasaan tertinggi dalam suatu negara berada di tangan raja. Raja dianggap sebagai keturunan dewa.

sori kalo ada yang salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh meganvessandi09 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 27 Jan 22