Salah satu penerapan sila ke 5 dalam kehidupan sehari-hari adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari edreaufairas pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Salah satu penerapan sila ke 5 dalam kehidupan sehari-hari adalah .... *A. Menjaga persatuan dan kesatuan
B. Menjalankan hak dan kewajiban secara seimbang
C. Menonton acara TV bersama keluarga
D. Menjunjung tinggi prinsip kekeluargaan dan suka bergotong royong

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Salah satu penerapan sila ke-5 dalam kehidupan sehari-hari adalah Menjalankan hak dan kewajiban secara seimbang (B).

Pembahasan:

Salah satu penerapan sila ke 5 dalam kehidupan sehari-hari adalah Menjalankan hak dan kewajiban secara seimbang. Sebab, dengan menjalankan hak dan kewajiban secara seimbang, maka akan menciptakan keadilan sosial dalam kehidupan masyarakat indonesia. Bersikap adil terhadap sesama, menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban serta menghormati hak-hak orang lain.

Pelajari lebih lanjut:

  1. Materi tentang tindakan yang dilakukan oleh Doni adalah sesuai dengan pengamalan Pancasila sila : yomemimo.com/tugas/50085516
  2. Materi tentang memahami dan menerima perbedaan yang ada di sekitar kita merupakan salah satu sikap yang sesuai dengan Pancasila yaitu sila : yomemimo.com/tugas/17946671
  3. Materi tentang sikap di sekolah yang tidak sesuai dengan sila keempat Pancasila : yomemimo.com/tugas/50084358

Detail jawaban:

Mapel : Ppkn

Kelas : VIII

Bab : 1 - Pengertian dan Pengamalan Nilai-nilai Pancasila

Kode : 8.9.1

Kata kunci : Sila kelima Pancasila

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 30 May 22