Berikut ini adalah pertanyaan dari shintasarahdevina pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Uraikan 3 semangat Kebangsaan dari tokoh pendiri negara yang dilanggar akibat tindak korupsiBisa jawab cepat gk, soalnya buat ulangan
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
- Mengutamakan kepentingan bersama di atas kepentingan pribadi dan golongan. Semangat dalam mempersatukan Indonesia tidak dilalui dengan sifat menang sendiri. Namun oleh para koruptor, mereka tanpa bersalah menggunakan uang rakyat untuk dirinya sendiri.
- Menindas yang lemah. Kemerdekaan tidak dilalui oleh perjuangan diri sendiri seorang diri, melainkan melibatkan berbagai pihak dalam prosesnya. Para koruptor seenaknya sendiri menjatuhkan mereka yang lemah.
- Kejujuran. Kejujuran merupakan aspek yang sangat penting untuk bergerak dalam kelompok, namun koruptor telah menghianati kepercayaan yang diberikan padanya.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AnonimBlackSpirit dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 23 Aug 22