Berikut ini adalah pertanyaan dari nayraamalia579izzaty pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
4. Kutipan tersebut termasuk bagian ... buku nonfiksi.
A. pendahuluan
B. Isi
C. penutup
D. glosarium
5. Ide pokok paragraf pertama kutipan buku non fiksi tersebut adalah ...
A. bentuk akar tanaman anggrek
B. tempat tumbuh tanaman anggrek
C. fungsi akar pada tanaman anggrek
6. Pernyataan sesuai isi kutipan buku nonfiksi adalah ...
A. Tanaman anggrek hanya dapat hidup di kulit pohon lain
B. Klorofil pada tanaman anggrek terdapat di bawah lapisan velamen
C. Akar anggrek memiliki kekuatan yang memudahkan akar menyerap air
D. Akar anggrek sering mengalami perubahan mengikuti pergantian musim
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
4) Kutipan di atas termasuk ke dalam bagian b. isi dari buku non fiksi.
5) Ide pokok dari paragraf pertama kutipan di atas adalah... c. fungsi akar pada tanaman anggrek.
6) Pernyataan yang sesuai dengan isi kutipan di atas adalah... c. Akar anggrek memiliki kekuatan yang memudahkan akar menyerap air.
Pembahasan:
Buku non-fiksi merupakan sebuah buku yang dituliskan berdasarkan kejadian yang sesungguhnya atau berdasarkan fakta.
Ciri-Ciri Buku Non-Fiksi
- Berdasarkan fakta.
- Menggunakan bahasa yang formal.
- Menggunakan makna denotatif (sebenarnya).
- Tulisan berbentuk ilmiah populer.
- Tulisan baru.
Ide pokok paragraf atau gagasan utama merupakan gagasan atau ide yang membentuk suatu paragraf. Biasanya ide pokok terdapat di awal kalimat, tetapi tidak jarang juga ide pokok paragraf terdapat di akhir kalimat dalam paragraf.
Pelajari lebih lanjut:
Materi mengenai contoh ide pokok atau gagasan utama pada yomemimo.com/tugas/37550335
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh esakaes dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 04 May 22