Berikut ini adalah pertanyaan dari cahayaairin021 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
A.7. Sulitnya bangsa Indonesia membebaskan diri
dari penjajahan disebabkan oleh tidak bisa
bersatunya rakyat Indonesia. Faktor yang
memengaruhinya adalah ....
penjajah yang terlalu kuat
b. persenjataan penjajah yang lebih modern
C. daerah di Indonesia masih dikuasai
oleh kerajaan yang belum mengenal
persatuan
d. beragamnya masyarakat Indonesia yang
terdiri atas berbagai macam suku bangsa
dan perjuangannya masih tergantung
kepada pemimpin
dari penjajahan disebabkan oleh tidak bisa
bersatunya rakyat Indonesia. Faktor yang
memengaruhinya adalah ....
penjajah yang terlalu kuat
b. persenjataan penjajah yang lebih modern
C. daerah di Indonesia masih dikuasai
oleh kerajaan yang belum mengenal
persatuan
d. beragamnya masyarakat Indonesia yang
terdiri atas berbagai macam suku bangsa
dan perjuangannya masih tergantung
kepada pemimpin
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
C. daerah di Indonesia masih dikuasai
oleh kerajaan yang belum mengenal
persatuan
saat Indonesia dijajah Belanda memecah belah kerajaan-kerajaan di Indonesia dengan cara Devide et Impera yang artinya politik memecah belah.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hasannaufalaqill dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 09 May 22