Saat Pak guru sedang menjelaskan di depan kelas ada dua

Berikut ini adalah pertanyaan dari syivainayah15 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Saat Pak guru sedang menjelaskan di depan kelas ada dua orang temanmu yang asyik berbicara sendiri mereka tidak memperhatikan penjelasan pak guru.Bagaimana sikapmu terhadap 2 temanmu itu? Mengapa demikian?

Jangan ngasal​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sikap yang seharusnya dilakukan terhadap teman yang asik bicara sendiri ketika guru menjelaskan adalah menasehati dengan sabar ke teman agar tidak berbicara sendiri ketika guru menjelaskan, hal ini dikarenakan perilaku berisik atau berbicara sendiri ketika guru menjelaskan merupakan tindakan yang tidak sopan kepada guru.

Penjelasan:

SEMOGA MEMBANTU:>..JADIKAN JAWABAN TERCERDAS YA

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh catrenohara dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Jun 22