Berikut ini adalah pertanyaan dari nurjanahmelia9 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
22. Perhatikan ilustrasi di bawah ini!Suatu perlawanan yang diawali karena adanya pertentangan dari kelompok ulama yang
dipimpin Tuanku Imam Bonjol terhadap kebiasaan-kebiasaan buruk yang terjadi di
masyarakat Minangkabau, dimana akhirnya kaum Adat mulai mendesak dan meminta
bantuan Belanda pada tahun 1821.
Kemudian mereka menandatangani suatu perjanjian penyerahan Minangkabau kepada
Belanda, walaupun mereka sudah tidak lagi mempunyai kekuasaan riil di wilayah itu
Belanda melakukan serangan yang akhirnya dapat memukul mundur kelompok ulama
keluar dari Pangaruyung.
Berdasarkan peristiwa sejarah tersebut dikenal dengan nama....
A. perlawanan kaum Padri
B. perlawanan rakyat Maluku
C. perlawanan rakyat Kalimantan
D. perlawanan Pangeran Diponegoro
dipimpin Tuanku Imam Bonjol terhadap kebiasaan-kebiasaan buruk yang terjadi di
masyarakat Minangkabau, dimana akhirnya kaum Adat mulai mendesak dan meminta
bantuan Belanda pada tahun 1821.
Kemudian mereka menandatangani suatu perjanjian penyerahan Minangkabau kepada
Belanda, walaupun mereka sudah tidak lagi mempunyai kekuasaan riil di wilayah itu
Belanda melakukan serangan yang akhirnya dapat memukul mundur kelompok ulama
keluar dari Pangaruyung.
Berdasarkan peristiwa sejarah tersebut dikenal dengan nama....
A. perlawanan kaum Padri
B. perlawanan rakyat Maluku
C. perlawanan rakyat Kalimantan
D. perlawanan Pangeran Diponegoro
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A. perlawanan kaum Padri
Penjelasan:
maaf kalo benar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Bimm07 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 31 May 22