1. Pancasila sila ke berapa yang mengandung makna Bhineka tunggal

Berikut ini adalah pertanyaan dari marifyahoo pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Pancasila sila ke berapa yang mengandung makna Bhineka tunggal Ika2. dimanakah terdapat semboyan bhinneka tunggal Ika

3. sebutkan arti penting Bhineka tunggal Ika

4. apa penting nya keberagaman dalam aspek sosial budaya

5. apa arti Bhineka tunggal Ika​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. sila ke tiga pancasila yang berbunyi PERSATUAN INDONESIA

2. Kata-kata Bhinneka Tunggal Ika juga terdapat pada lambang negara Republik Indonesia yaitu Burung Garuda Pancasila. Di kaki Burung Garuda Pancasila mencengkram sebuah pita yang bertuliskan Bhinneka Tunggal Ika

3. Makna Bhinneka Tunggal Ika adalah meskipun berbeda-beda tetapi pada hakikatnya bangsa Indonesia tetap satu kesatuan. Indonesia yang punya banyak keragaman perlus atau wadah untuk menyatukan perbedaan.

4. Keragaman sosial dan budaya dapat memperkaya budaya nasional. Karena keragaman bersifat majemuk atau terdiri atas berbagai identitas budaya yang beranekaragam. Adanya keragaman sosial dan budaya juga menjadikan sebuah negara mempunyai identitas unik

5. walaupun berbeda-beda tetapi tetap satu

Penjelasan:

semoga membantu :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syafa5119 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 28 Apr 22