Ancaman nonmiliter pada hakikatnya disebabkan oleh pengaruh negatif dari globalisasi.

Berikut ini adalah pertanyaan dari anisasicantik6842 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Ancaman nonmiliter pada hakikatnya disebabkan oleh pengaruh negatif dari globalisasi. jelaskan hubungan antara ancaman nonmiliter dan pengaruh globalisasi! *

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ancaman Non Militer atau Ancaman Nir Militer memiliki karakteristik yang berbeda dengan ancaman militer, di mana bisa dijelaskan jika Ancaman Non Militer ini merupakan ancaman yang tidak bersifat fisik, serta bentuknya yang tidak terlihat, seperti pada ancaman militer, karena ancaman ini berdimensi ideologi, politik, ekonomi, sosial budaya, teknologi informasi serta keselamatan umum.

Ancaman ini tidak menggunakan senjata, akan tetapi jika dibiarkan saja, bisa membahayakan kedaulatan serta keutuhan wilayah dari suatu negara, selain itu juga bisa membahayakan keselamatan segenap bangsa.

Komponen utama untuk menghadapi ancaman non militer ini merupakan lembaga pemerintah yang ada di luar bidang pertahanan, sesuai dengan bentuk serta sifat ancaman yang tengah dihadapi dengan adanya dukungan dari unsur-unsur lain dari kekuatan bangsa. Contoh dari lembaga pemerintah yang menghadapi adanya ancaman non militer yakni, Polisi, KPK, DPR, Satpol PP, dan masih banyak lagi lainnya.

Penjelasannya : Hubungan ancaman non - militer dengan pengaruh globalisasi adalah dapat membahayakan kedaulatan serta keutuhan wilayah dari suatu negara dan dapat membahayakan keselamatan segenap bangsa.

maaf  msh byk kekurangan , no copas ( cari di buku )

jng lupa jadikan jawaban yg terbaik dan tercerdas ya guyss

ANSWER : asya291006

Jawaban:Ancaman Non Militer atau Ancaman Nir Militer memiliki karakteristik yang berbeda dengan ancaman militer, di mana bisa dijelaskan jika Ancaman Non Militer ini merupakan ancaman yang tidak bersifat fisik, serta bentuknya yang tidak terlihat, seperti pada ancaman militer, karena ancaman ini berdimensi ideologi, politik, ekonomi, sosial budaya, teknologi informasi serta keselamatan umum.Ancaman ini tidak menggunakan senjata, akan tetapi jika dibiarkan saja, bisa membahayakan kedaulatan serta keutuhan wilayah dari suatu negara, selain itu juga bisa membahayakan keselamatan segenap bangsa.Komponen utama untuk menghadapi ancaman non militer ini merupakan lembaga pemerintah yang ada di luar bidang pertahanan, sesuai dengan bentuk serta sifat ancaman yang tengah dihadapi dengan adanya dukungan dari unsur-unsur lain dari kekuatan bangsa. Contoh dari lembaga pemerintah yang menghadapi adanya ancaman non militer yakni, Polisi, KPK, DPR, Satpol PP, dan masih banyak lagi lainnya.Penjelasannya : Hubungan ancaman non - militer dengan pengaruh globalisasi adalah dapat membahayakan kedaulatan serta keutuhan wilayah dari suatu negara dan dapat membahayakan keselamatan segenap bangsa.maaf  msh byk kekurangan , no copas ( cari di buku )jng lupa jadikan jawaban yg terbaik dan tercerdas ya guyssANSWER : asya291006

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh asya291006 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 13 Jun 22