Berikut ini adalah pertanyaan dari wferziansyah4285 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:gas Kelompok Cari dan diskusikan beberapa data tentang daerahmu kabupaten kota di bawah ini. Nama daerah Luas wilayah Sejarah daerah Budaya daerah Potensi daerah Setelah kamu mengkaji berbagai hal tentang daerah masing-masing, kita dapat menentukan betapa pentingnya daerah kita dalam mewujudkan dan menjaga Negara Kesatuan Republik Indonesia. Perlu kita ingat, Negara Kesatuan Republik Indonesia tidak akan berdiri kukuh dan lestari apabila daerah tidak mendukung tetap tegaknya Republik Indonesia. Sebaliknya, apabila daerah mendukung Negara Kesatuan Republik Indonesia, dengan sendirinya Negara Kesatuan Republik Indonesia akan berdiri kukuh sepanjang masa dan bangsa Indonesia dapat menikmati kemakmuran dan kejayaannya. Jakarta sebagai ibu kota negara Republik Indonesia mungkin sudah tidak asing lagi di telinga kita semua. Gubernur Jakarta pun sepertinya sudah diketahui oleh seluruh rakyat Indonesia, terutama bagi yang sering menyaksikan berita di televisi. Namun, apakah hanya Jakarta, Medan, Surabaya, dan Makassar wilayah terpenting di Indonesia ini? Semua kota atau daerah tanpa melihat besar atau kecilnya merupakan kota terpenting bagi Negara Kesatuan Republik Indonesia. Indonesia adalah negara yang sangat luas. Luas darat dan laut wilayah Indonesia adalah 5.193.250 km 2 . Indonesia terdiri atas 34 provinsi dan menurut data tahun 2012 di Indonesia terdapat 409 kabupaten dan 93 kota. Tabel 6.1 Merumuskan Karekteristik Daerah Tempat Tinggal Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan 87 Daerah tempat tinggal adalah daerah yang kita tempati dalam salah satu bagian wilayah Negara Kesatuan republik Indonesia. Kamu pasti menempati salah satu daerah tersebut, baik di perkotaan maupun di perdesaan. Daerah di Indonesia terbagi dalam provinsi, kabupaten, dan kota. Wilayah Indonesia terdiri atas 34 provinsi. Setiap provinsi dipimpin oleh seorang gubernur. Provinsi di Indonesia adalah sebagai berikut. Tabel 6.2 Provinsi di Indonesia No. Nama Provinsi Luas Wilayah Ibu Kota 1 Aceh 55.390 km 2 Banda Aceh 2 Sumatra Utara 71.660 km 2 Medan 3 Sumatra Barat 42.898 km 2 Padang 4 Riau 94.561 km 2 Pekanbaru 5 Kepulauan Riau 251.000 km 2 Tanjung Pinang 6 Jambi 53.436 km 2 Jambi 7 Sumatra Selatan 93.083 km 2 Palembang 8 Bangka Belitung 16.171 km 2 Pangkal Pinang 9 Bengkulu 19.789 km 2 Bengkulu 10 Lampung 35.385 km 2 Bandar Lampung 11 DKI Jakarta 664 km 2 Jakarta 12 Jawa Barat 34.526 km 2 Bandung 13 Banten 6.651 km 2 Serang 14 Jawa Tengah 32.549 km 2 Semarang 15 DI Yogyakarta 3.189 km 2 Yogyakarta 16 Jawa Timur 47.923 km 2 Surabaya 17 Kalimantan Barat 149.807 km 2 Pontianak 18 Kalimantan Tengah 153.564 km 2 Palangkaraya 19 Kalimantan Selatan 36.535 km 2 Banjarmasin 20 Kalimantan Timur 210.985 km 2 Samarinda 21 Kalimantan
Penjelasan:semoga memebantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh boys00257 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 04 Jul 22