Berikut ini adalah pertanyaan dari Whitneyrachel pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
politik etis mengakibatkan munculnya golongan terpelajar dan berdiri Budi Utomo sebagai organisasi Pertama. setelah munculnya Budi Utomo mucul organisasi lain seperti trikoro Darmo, Jong sumatranen Bond, Jong Minahasa Bond, Jong Celebes, dll
pada 30 April- 2 Mei 1926 diadakan kongres pemuda 1 yang di selenggarakan di Jakarta untuk menanamkan semangat kerja sama antar perkumpulan pemuda
pada 27-28 okt 1928 di Jakarta diadakan kongres pemuda 2 yang di bagi menjadi 3 rapat
1. rapat pertama, di gedung katholieke
2. rapat kedua, di gedung oost-java
3. rapat ke tiga, di gedung indonesiche Kramat
pada rapat ke tiga ini lah Moh.yamin menulis hasil rapat sumpah pemuda dan lahir lah sumpah pemuda, dan pada rapat ini lah pertama kali didengarkan lagu Indonesia raya oleh wr.supramat
sekian...
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh oiktiros dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 09 Jul 22