1. Berikut merupakan bentuk pengamalan nilai-nilai Sumpah Pemuda bagi pelajar,

Berikut ini adalah pertanyaan dari dira11321 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Berikut merupakan bentuk pengamalan nilai-nilai Sumpah Pemuda bagi pelajar, kecuali ....a. Bekerja sama dengan teman dalam mengerjakan ujian
b. giat belajar untuk meraih cita-cita
C. menghargai pendapat teman lain
d. menjalin persahabatan dan menjauhi permusuhan

2. Bendera negara tidak boleh dikibarkan dan/ atau di pasang pada
A. kendaraan atau mobil dinas
B. pertemuan resmi pemerintah dan organasi
C. Perayaan agama atau adat
D. alas panggung pertunjukan

3. Bagaimana tugas pelajar dalam
menyelesaikan nilai-nilai sumpah pemuda?...

4. Apa kegiatan yang harus di hindari kaum tarpelajar yang sesuai semangat sumpah pemuda?...

5. Berikan contoh implementasi semangat sumpah pemudah dalam bidang sosial budaya!...​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. a. Bekerja sama dengan teman dalam mengerjakan ujian

2. d. alas panggung pertunjukan

3. a) menjunjung tinggi nilai persatuan di dalam sekolah maupun luar   sekolah.

   b) patuh serta taat kepada semua peraturan.

   c) mengikuti upacara bendera setiap hari senin dan hari" nasional.

   d) menjunjung nilai persatuan dan kesatuan.

   e) senantiasa menghargai jasa pahlawan atas kemerdekaan indonesia.

    f) selalu menggunakan bahasa indonesia dengan baik dan benar.

4. - Mudah  menyerah

   - Sering menyontek

   - Tidak cinta tanah air

   - Merokok

   - memecah belah Indonesia

   - meremehkan bangsa Indonesia

5. - menjalankan kegiatan gotong royong.

   - menggunakan bahasa indonesia dalam berkomunikasi yg baik dan benar.

   - menjaga kerukunan hidup berbangsa dan bernegara.

   - mencintai produk dalam negeri.

   - melestarikan tari-tari tradisional.

   - tidak membeda-bedakan ras dan golongan.

   - memiliki semangat juang sumpah pemuda untuk keadilan sosial.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nabilaputri052510 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 31 May 22