Berikut ini adalah pertanyaan dari suyatmi4055 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Budaya politik partisipan menjadi budaya politik yang paling mendukung keberlangsungan tatanan negara yang demokratis. uraikan 7 peran masyarakat dalam budaya politik partisipan!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
- Mengawasi jalannya pemerintahan dengan menilai kebijakan yang berlaku.
- Melakukan pemilihan pada perwakilan pemerintah.
- Menyampaikan saran dan aspirasinya pada pemerintah.
- Menaati aturan perundang-undangan yang berlaku.
- Ikut sebagai pengawas moral untuk mengawasi bila terdapat tindak kriminal.
- Menjaga pribadi masing-masing dari perbuatan keji.
- Melakukan demo apabila terdapat aturan yang dirasa janggal.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AnonimBlackSpirit dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 23 Aug 22