tuliskan 5 sikap tanggung jawab terhadap benda – benda di

Berikut ini adalah pertanyaan dari zoeang3 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan 5 sikap tanggung jawab terhadap benda – benda di lingkungan keluarga, sekolah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Contoh tanggung jawab di lingkungan RUMAH:

Mengerjakan PR dari sekolah

Mencuci pirang sendiri selepas makan

Membersihkan tempat tidur sendiri

Menjaga kebersihan rumah

Tidak membuang sampah sembarangan

Adapun contoh tanggung jawab di SEKOLAH sebagai berikut:

Belajar dengan giat dan tekun

Bertoleransi terhadap perbedaan di sekolah

Menjaga kebersihan sekolah

Melaksanakan piket sesuai yang disepakati

Datang ke sekolah tepat waktu

Ketahui lebih lanjut mengenai apa itu tanggung jawab yomemimo.com/tugas/14644203

Adapun 5 contoh tanggung jawab dalam kehidupan BERMASYARAKAT:

Menjaga kebersihan lingkungan setempat

Mematuhi peraturan berkendara dan aturan lalu lintas

Membayar pajak bagi yang berstatus wajib pajak

Bertoleransi dan tenggang rasa terhadap orang lain

Mementingkan kepentingan bersama dari kepentingan pribadi

Dan lain sebagainya.

Pelajari lebih lanjut mengenai definisi tanggung jawab yomemimo.com/tugas/2245009

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

» Detil Jawaban

Kode   : -

Kelas  : SD

Mapel : PPKN

Bab     : Tanggung Jawab

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh szdxnyyy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 19 Jul 22