Tuliskan dan jelaskan masing-masing 3 faktor pendorong dan 3 faktor

Berikut ini adalah pertanyaan dari irielarief4615 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan dan jelaskan masing-masing 3 faktor pendorong dan 3 faktor penghambat persatuan dan kesatuan bangsa !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Faktor Pendorong

1. Pancasila

2. Sumpah Pemuda

3. Bhineka Tunggal Ika

4. Semangat Kebersamaan

Faktor Penghambat

1. Keberagaman masyarakat Indonesia.

2. Indonesia memiliki wilayah yang luas dengan ribuan pulau.

3. Ketidak puasan terhadap ketimpangan ekonomi dan tidak meratanya pembanguan ekonomi.

Penjelasan: sudah jelas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sulaimansitinurbayad dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 15 Jun 22