pengertian wewenang DPR​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ninak0784 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pengertian wewenang DPR​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Wewenang DPR adalah hak kewenangan atau kebolehan seorang anggota DPR untuk melakukan hal-hal yang sudah ditetapkan oleh undang-undang. Beberapa kewenangan DPR diantaranya:

  1. Membentuk undang-undang yang dibahas bersama Presiden.
  2. Menetapkan dan mengesahkan undang-undang yang telah disetujui oleh Presiden.
  3. Membahas rancangan undang-undang yang diajukan oleh Presiden atau DPR.
  4. Memilih tiga (3) orang hakim konstitusi dan mengajukannya kepada Presiden.
  5. Memberikan beberapa pertimbangan kepada Presiden mengenai amnesti dan abolisi, serta pengangkatan duta besar dan menerima penempatan duta besar lain.
  6. Memilih anggota BPK (Badan Penyelidik Keuangan) dengan memperhatikan pertimbangan DPD.
  7. Memberikan persetujuan Presidrn terkait menyatakan perang atau perdamaian terhadap negara lain dan engangkat serta memberhentikan Komisi Yudisial (KY).

PEMBAHASAN

DPRatau singkatan dariDewan Perwakilan Rakyat adalah salah satu lembaga tertinggi di negara Indonesia yang merupakan lembaga perwakilan rakyat. DPR termasuk ke dalam lembaga legislatif. Secara umum, wewenang DPR adalah:

  1. Membentuk undang-undang yang dibahas bersama Presiden
  2. Menetapkan dan mengesahkan undang-undang yang telah disetujui oleh Presiden.
  3. Membahas rancangan undang-undang yang diajukan oleh Presiden atau DPR.
  4. Memilih tiga (3) orang hakim konstitusi dan mengajukannya kepada Presiden.
  5. Memberikan beberapa pertimbangan kepada Presiden mengenai amnesti dan abolisi, serta pengangkatan duta besar dan menerima penempatan duta besar lain.
  6. Memilih anggota BPK (Badan Penyelidik Keuangan) dengan memperhatikan pertimbangan DPD.
  7. Memberikan persetujuan Presidrn terkait menyatakan perang atau perdamaian terhadap negara lain dan engangkat serta memberhentikan Komisi Yudisial (KY).

○○○○○○○○○○○○○●●●○○○○○○○○○○○○○

PELAJARI LEBIH LANJUT

  1. Materi tentang tugas dan wewenang DPR – yomemimo.com/tugas/758019
  2. Materi tentang lembaga-lembaga negara Indonesia – yomemimo.com/tugas/231505

DETAIL JAWABAN

Mapel: PPKn

Kelas: 4 SD

Bab: Bab 3 - Pemerintahan Pusat dan Lembaga-Lembaga Negara Kita

Kode kategorisasi: 4.9.3

Kata kunci: wewenang, DPR

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AkuChi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 14 Aug 22