Perilaku yang mencerminkan sikap mempertahankan kemerdekaan NKRI dalam membina persatuan

Berikut ini adalah pertanyaan dari ferdy6589 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perilaku yang mencerminkan sikap mempertahankan kemerdekaan NKRI dalam membina persatuan dan kesatuan adalah .....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Perilaku yang mencerminkan sikap mempertahankan kemerdekaan NKRI dalam membina persatuan dan kesatuan adalah menghargai pendapat orang lain, tenggang rasa terhadap sesama, dan mau bekerja sama seperti gotong royong.

PENDAHULUAN

Hak adalah segala sesuatu yang harus manusia dapatkan sejak masih didalam kandungan. Sedangkan kewajiban adalah sesuatu yang harus dilakukan oleh seseorang secara sadar dan tanggung jawab sebagai bekal mendapatkan hak.

Hak dan kewajiban harus dilaksanakan dengan seimbang. Karena apabila seseorang terus menuntut hak namun abai akan kewajibannya maka ia akan melanggar hak-hak orang lain sehingga terjadinya konflik.

Tanggung jawab adalah kesadaran manusia akan tingkah laku/perbuatan dalam melaksanakan tugas dan kewajibannya. Dari tanggung jawab itulah, sifat tanggung jawab seseorang dapat dinilai, apakah dirinya bisa bertanggung jawab/menanggung perbuatan yang telah dilakukannya, baik sengaja atau tidak.

Berikut adalah 3 manfaat melaksanakan hak dan kewajiban secara seimbang :

  1. Terciptanya kerukunan antar sesama.
  2. Hidup menjadi lebih teratur dan tertata.
  3. Menjadikan diri pribadi yang disiplin.

PEMBAHASAN

Mempertahankan kemerdekaan NKRI dalam membina persatuan dan kesatuan merupakan kewajiban warga negara Indonesia. Kunci membina persatuan dan kesatuan adalah toleransi, karena dasar dari toleransi adalah penghargaan dan penghormatan atas perbedaan yang ada. Tanpa adanya toleransi tentu sulit untuk bersatu. Tanpa adanya persatuan maka sulit untuk hidup tentram, harmonis dan membangun bangsa.

PELAJARI LEBIH LANJUT

  1. Manfaat persatuan dan kesatuan dalam upaya mempertahankan kemerdekaan : yomemimo.com/tugas/21386438
  2. Wajib belajar merupakan upaya menuju masyarakat sejahtera dalam bidang : yomemimo.com/tugas/48683712
  3. Apabila tanggung jawab terhadap negara tidak dilakukan akan mengakibatkan : yomemimo.com/tugas/46239285

DETAIL JAWABAN

Mapel : Ppkn

Kelas : IX

Materi : Hak, kewajiban, dan tanggung jawab

Bab : 4

Kode soal : 9

Kode kategorisasi : 9.9.4

Kata kunci : Perilaku yang mencerminkan sikap mempertahankan kemerdekaan NKRI dalam membina persatuan dan kesatuan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 21 Apr 22