indonesia melaksanakan pemilihan umum setiap lima tahun sekali seluruh rakyat

Berikut ini adalah pertanyaan dari poop7 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Indonesia melaksanakan pemilihan umum setiap lima tahun sekali seluruh rakyat indonesia dari berbagai suku yang sudah memenuhi syarat berhak suara dalam pemilihan umum hal ini menunjukkan ciri bhinneka tunggal ika yaituA. mengakui adanya persamaan hak dan kewajiban setiap warga negara
B. tidak mengakomodasi adanya sikap kesukuan dan kedaerahan
C. mendorong tumbuh dan berkembangnya sikap nasionalisme
D. tidak memuat unsur-unsur rasialisme

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A.mengakui adanya persamaan hak dan kewajiban setiap warga negara

Penjelasan:

maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh husdianalaili dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 May 22