Jelaskan usaha apa yangdi lakukan olehpengrajin batik, produsen dan pemerintah

Berikut ini adalah pertanyaan dari Wika4134 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan usaha apa yangdi lakukan oleh
pengrajin batik, produsen dan pemerintah daerah
untuk meningkatkan penjualan batik trusmi?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Batik merupakan ciri khas budaya bangsa kita. Kehadirannya tidak hanya sebatas kain tradisional tapi menjadi simbol kekayaan adat dan budaya Indonesia yang diakui dunia internasional.

Baju Batik sendiri kini tak dipandang lagi sebagai pakaian yang hanya cocok dikenakan oleh orang tua. Karena batik kini telah sangat merakyat dan dipakai oleh segala usia, bahkan menjadi tren anak muda saat ini.

Belakangan para Desainer mengembangan rancangan batik dengan bahan dan motif batik yang modern dan unik. Inilah yang membuka celah pasar untuk Anda turut mengambil peluang bisnis baju batik dengan konsep yang berbeda.

Dengan adanya batik khas dari daerah masing-masing, maka ini merupakan kesempatan besar untuk Anda mengangkatnya sebagai objek bisnis yang cukup menarik.

Apa lagi kini baju batik modern juga telah merambah ke berbagai ranah daerah. Mengoptimalkan potensi batik, tentu merupakan sebuah langkah untuk mengenalkan daerah sendiri di mata dunia dengan mencari pasaran yang lebih luas

Berikut beberapa tips yang dapat anda pertimbangkan untuk memulai bisnis batik.

1. Kreatif

Tips pertama untuk berbisnis batik di tengah persaingan yang sangat ketat ini adalah dengan membuat model sendiri.

Perbedaan produk yang dijual memang sesuatu yang mutlak dilakukan agar bisnis Anda bisa dilirik oleh konsumen di tengah banyaknya bisnis serupa.

Selain kreatif, Anda juga harus memahami produk batik yang Anda jual. Di Indonesia sendiri, banyak sekali kreasi batik dari berbagai daerah yang sangat bervariasi.

Pahami juga berbagai kreasi batik tersebut agar Anda tahu dimana kekosongan kreativitas batik yang dapat Anda isi. Dengan memahami berbagai kreasi juga Anda akan mudah dalam menjelaskan kepada konsumen apa kreativitas dari produk batik Anda.

2. Terus Berinovasi

Terus lakukan inovasi pada produk batik Anda, produk batik adalah gabungan unsur tradisi budaya, seni dan kreatifitas. Lakukan inovasi baik dalam motif maupun model pakaian batiknya.

Jangan hanya menuruti tren pasar saja, tapi buatlah ciri sendiri agar orang mencari produk Anda.

3. Gunakan Teknologi

Teknologi internet dewasa ini telah memungkinkan siapa saja untuk mempromosikan produk-produk Anda tidak hanya terbatas pada pasar dalam negeri.

Penjualan melalui internet juga sangat efektif untuk memasarkan produk anda secara global sekaligus memperkenalkan produk yang Anda jual ke pasar internasional.

Anda dapat menggunakan berbagai media pemasaran online secara gratis dengan penggunaaan teknologi ini.

Anda juga dapat membangun website sendiri untuk bisnis batik Anda. Selain menampilkan beragam koleksi batiknya, Anda juga harus memberikan artikel bermanfaat kepada pengunjung websitenya.

maaf kalau slaah

"senang bisa membantu"

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh thereallia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Jun 22